Kursus Gizi Remaja dan Anemia

Modul 8: Kemitraan dan Program Peningkatan Gizi Remaja (M08_Gizi remaja)


Description
Kemitraan dan sarana penyediaan yang dapat menjangkau remaja dengan program dan layanan gizi dan kesehatan. Pelajari tentang berbagai program dan proyek yang sedang berlangsung di seluruh dunia untuk memperbaiki gizi dan mengurangi defisiensi zat gizi mikro pada remaja, dan untuk meningkatkan pemahaman remaja tentang pertumbuhan, perkembangan dan gizi mereka sendiri. Modul ini akan merefleksikan praktik terbaik dan pelajaran yang dapat dipetik.

Pokok pembelajaran utama:
• Sarana penyampaian yang efektif untuk intervensi gizi remaja dengan fokus pada suplementasi tablet tambah darah (TTD) bagi remaja putri
• Tujuan dan hasil tinjauan TTD bagi remaja putri
• Program TTD mingguan yang menargetkan remaja putri dan wanita usia subur
• Strategi teman sebaya untuk menjangkau perempuan putus sekolah
• Distribusi berbasis masyarakat dan strategi mobilisasi masyarakat dalam program TTD bagi remaja putri
• 10 Praktik terbaik Program TTD mingguan di Asia untuk menurunkan prevalensi anemia pada wanita usia subur

Perkiraan waktu penyelesaian: 25 menit
Units
  • Video - Modul 8
  • Penilaian Pembelajaran - Modul 8
  • Transkrip Narasi – Modul 8
  • Kredit & Referensi - Modul 8
Completion rules
  • You must complete the units "Video - Modul 8, Penilaian Pembelajaran - Modul 8"
Prerequisites